Admin
Selamat datang di halaman admin
Terimakasih karena anda telah membuka halaman ini, salam kenal dan salam sukses dari saya… admin.
Pada bagian awal ( Home ) halaman web kami memberi ruang diskusi dan komunikasi jika anda ingin bertukar pikiran, memberi kritik dan saran yang bersifat membangun. Kritik dan saran yang anda berikan sangat berarti dan bermakna untuk kami demi sebuah perubahan positif.
Pada halaman ini kami juga sediakan beberapa modul – modul singkat dari saya, tentang komputer, internet dan yang lainnya, semoga panduan – panduan yang kami berikan dapat bermanfaat untuk anda semua. Kritik dan saran yang bersifat membangun sekali lagi sangat kami harapkan. Jika anda butuh penjelasan lebih lanjut silahkan hubungi kami via email d.a [email protected]
RUANG KERJA ADMIN
Salah satu komponen penting dalam menjaga kesetabilan dan perluasan akses intranet dan internet di sekolah sangat ditentukan oleh eksistensi seorang admin.
Dengan adanya ruang server sekaligus ruang kerja admin yang representatif sangat menunjang aktivitas dan kreativitas seorang admin. Di SMAN 1 Sentani kami memiliki ruang tersebut. Kami merasakan sangat nyaman dengan ruangan ini karena selain ruangannya luas ruangan ini juga dilengkapi dengan AC ( Air Conditioner ) yang sangat cukup, terimaksih kami ucapkan kepada Kepala Sekolah yang telah memberi kami kesempatan untuk berkreasi dan berinovasi melalui ruangn ini.
BERIKUT DATA – DATA PENGELOLA ICT SMAN 1 SENTANI :
1. Admin PSB : Muyono, S.Pd
2. Pengelola LAB Komputer 1 : Joni Kiding Bara, S.KOM
3. Pengelola LAB Komputer 2 : Osborn Felle,S.PAK
4. Pengelola LAB Multi Media : Muyono, S.Pd
WARNET DENGAN FASILITAS VISAT
Disini kami juga menyediakan fasilitas warnet murah untuk warga sekolah dan umum, dengan harga yang sangat terjangkau, yaitu Rp. 3.000,-/jam untuk warga sekolah dan Rp. 4.000,-/jam untuk umum.
Berikut adalah foto keadaan ruangan warnet tersebut.
DOKUMEN ADMIN
Untuk membuka dan mengakses server sekolah silahkan klik URL di bawah ini ( hanya berlaku di area hotspot sekolah )
CARA MENGGUNAKAN ATAU MENGAKSES SERVER SEKOLAH ( PDF )
Belajar Ilmu Komputer
LANGKAH – LANGKAH MEMBUKA INTERNET ( Power Point )
Backup dan Restore Driver komputer
Cara Membuka Website Yang Diblokir atau Terblokir
Cara Meningkatkan Kinerja Komputer
CARA MERUBAH WINDOWS BAJAKAN MENJADI ORIGINAL
Mengapa Komputer Menjadi Lambat
mengendalikan komputer jarak jauh
Kalender Pendidikan ada di bawah sini, silahkan anda klik saja :